Tahuninimerupakan Ramadhan keduadalam masa pandemi Covid-19 yang harusdilewatiumatmuslim di seluruh dunia. Meskipunbegitubulan Ramadhan tetapdisambutpenuhkerinduan dan kebahagiaankarena di dalamnyamemilikibanyakkemuliaan, keutamaan dan berkah yang dilimpahkan Allah SWT.
Pada Ramadhan 1442 H ini SMA Muhammadiyah 3 Yogyakarta mempunyaibeberapa agendasongsong Ramadhan dan agenda utama Ramadhan.Kegiatanpertamauntukmenyambutbulansuci Ramadhan yakniFriendship Educational Singapore Moslem Community with SMA Muhammadiyah 3 Yogyakarta(Ramadhan Aid for Moslem at Gerbosari, SamigaluhKulonprogo).MerupakankerjasamaantaraSMA Muhammadiyah 3 Yogyakarta denganpelakuwisatamuslim di Singapura yang menyalurkanbantuansembako di Desa Gerbosari, SamigaluhKulonprogo yang merupakan wilayah binaanMubaligh Hijrah siswasiswi SMA Muhammadiyah 3 Yogyakarta.KegiatansambutbulanRamdahan yang keduaadalahpertandingansepakbolapersahabatanantaraMoega FCdenganKimia Farma FC. Selain untukmenjalinsilaturahmidengan stakeholder, pertandinganini juga untukmempersiapkanfisik GTK Moega agar tetapbugar dan siapmenjalankan ibadah puasa.
Selainituadabeberapakegiatanutama Ramadhan diantaranya:
- International Reciting Holy Qur’an (IRHQ) Collaboration Spesial Ramadhan, merupakankolaborasisiswa SMA Muhammadiyah 3 Yogyakarta denganpelajar SMA dariluar negeri diantaranya Malaysia, Filipina, Mesir, Perancis dan Azerbaijan. Kegiataninibertujuanuntukmengajakkaummilenialmengisi media sosialdengankonten yang bermuatanpositif dan bernilaidakwah salah satunyadengankolaborasitahfidz.
- Pesantren Ramadhan Kelas X dan XI.
- MOEGA MENGAJI (diikuti oleh seluruhsiswa dan bapakibu Guru dan Tenaga Kependidikan)
- NgajidirisaatNuzulul Qur’an (diikutibapakibu GTK dan walisiswa)
- MoegaBerbagi (Pentasyarufan zakat fitrah).
KepalaSekolahFitri Sari Sukmawatimenuturkanbahwameskipun Ramadhan kali inibanyakkegiatan yang harusdibatasi, semogakegiatan Ramadhan yang telahdisusundapatmenyemarakkanbulansuci Ramadhan dan bermanfaatuntukmendekatkan dan menemukankembali fitrah manusiasertadapatmemotivasi civitas akademika SMA Muhammadiyah 3 Yogyakarta untukberlomba – lombadalamkebaikan di bulan yang penuhberkahini.
0 Komentar
Untuk mengirimkan komentar silakan login terlebih dahulu!