Tim publikasi PPDB MUGA merespon kesempatan baik dari SMP IT masjid Suhada Yogyakarta yang memberikan waktu pada hari Sabtu, 22 Maret 2025 untuk mengenalkan kehebatan Muga pada siswa siswa kelas XI. Di hadapan sekitar 80 siswa, tim SMA Muga memaparkan program unggulan internasional, kelas layanan khusus, program ekstrakurikuler dan benefit prima yang diberikan pada siswa yang mendaftar dan bersekolah di MUGA. Tim promosi berjumlah 3 orang yaitu Diah Wulandari, S.Pd, Yuli Astuti, M.Pd dan Tri Yuniati dengan gamblang mengurai keunggulan yang ada dan mendapatkan respon positif dari siswa.
Walaupun promosi ini di berikan pada saat kegiatan pesantren tetapi perhatian siswa sangat antusias menyimak paparan dengan baik.
Semoga tahun pelajaran 2025- 2026 banyak siswa dari SMP IT Masjid Suhada bergabung dengan SMA Muga.
0 Komentar
Untuk mengirimkan komentar silakan login terlebih dahulu!